Pemasang baliho APBDes tahun 2021 dan Realisasi Anggaran Tahun 2020
23 Februari 2021 14:56:44
Sebagai bentuk transparansi sekaligus pertanggungjawaban penggunaan dana desa, Pemerintah Desa Batu Belaman memajang baliho anggaran pendapatan dan belanja desa (APBDes) tahun 2021 dan Realisasi Anggaran Tahun 2020.
Kedua baliho itu dipajang tepat di depan Kantor Desa Batu Belaman, Jalan Paleleng RT.03...