REMBUK STUNTING DESA BATU BELAMAN TAHUN ANGGARAN 2023
DESA BATU BELAMAN - Bertempat di Aula Desa Batu Belaman, Pemerintah Desa Batu Belaman melaksanakan kegiatan Rembuk Stunting tingkat Desa tahun 2023 yang dihadiri oleh Kepala Desa Batu Belaman, BPD, Ketua Tim Penggerak PKK Desa Batu Belaman, Bidan Desa, Kader Posyandu Sedesa Batu Belaman, Kepala Paud,...